Program kerja badan pengurus
> Sekretaris Jendral
1. Sekretaris
- surat menyurat
- notulensi rapat umum himpunan
- pengarsipan data
2. BRT
- beberes sekre
- inventaris
- revitalisasi
3. Kominfo
- menyebarkan info melalui sosmed
- mengelola mading himpunan
> Badan Keuangan
1. Bendahara
- membuat rab
- mengelola keuangan himpunan
- membuat laporan keuangan
2. Fundrising
- mencari data untuk kebutuhan himpunan melalui danus dan sponsorship
> Senator
> Departemen internal
1. Kekeluargaan
- Malam mingguan bersama
- Beach time
- Dies natalis himpunan
- Ucapan ulang tahun
2. Kesejahteraan
- tali kasih : memberi bantuan baik dana maupun makanan kepada anggota himpunan yg membutuhkan
3. Olahraga&kesenian
- home tournamen
- ngejreng bareng : acara akustikan bersama
> Eksternal
1. Ekstrakampus&kealumnian
- membuat database alumni
- siluman : silaturahmi dgn alumni
- melakukan kunjungan ke himpunan di univ lain yg memiliki rumpun keilmuan sejenis
2. Intrakampus
- Mengadakan silaturahmi ke himpunan lain di itb
> MPSDA
1. Kaderisasi
- Menyiapkan materi dan menjadi panitia inti ospek jurusan
2. Manajemen anggota
- Membuat dan mengupdate terus database massa himpunan
- Melakukan absensi kegiatan --> data keaktifan --> skpi
3. Akademik dan beasiswa
- Mengadakan tutorial perkuliahan
- Membuat modul perkuliahan
- Mencari informasi beasiswa baik dari dalam maupun luar kampus kemudian membantu anggota himpunan yang akan mengajukan beasiswa.
> Keilmuan
1. Pengabdian Masyarakat
- Membuat desa binaan
2. Penilitian&pengembangan
- Melakukan kajian bulanan dengan memdatangkan pembicara dari luar sesekali
- Mengajak dan kemudian membantu massa himpunan untuk mengikuti
- Majalah Himpunan
3. Lapangan
- Ekskursi
- Mengurus perihal kaos lapangan
> Senator
Tidak ada komentar:
Posting Komentar